Instal Compozer Laravel 4

12:51 PM | , , , , , , ,


Apa itu Laravel?
Bagi yang belum tahu Laravel itu adalah salah satu framework aplikasi web berbasis PHP. Untuk mengetahui lebih lanjut tentang Laravel dapat dibaca di sini.

Nah sebelum menggunakan framework Laravel rekan-rekan bisa mendownload master Laravel di repository master laravel di github.

Setelah itu akan kami bahas bagaimana cara menginstal Compozer. Apa itu kompozer bisa di baca di sini. Namun sekedar informasi bahwa untuk menginstal laravel dengan mudah maka kita harus terlebih dahulu menginstal compozer.

Untuk menginstal compozer langkah yang harus dilakukan sebagai berikut.
Download compozer dengan menggunakan curl dengan perintah berikut ini
curl -sS https://getcomposer.org/installer | php
sebelumnya bisa diinstal dulu curl jika anda pengguna linux ubuntu maka anda cukup mengteikan perintah berikut atau mendownload source-nya di sini
apt-get install php5-curl
jika anda pengguna windows maka anda bisa melihat tutorialnya di sini
atau jika belum menginstal curl maka bisa menggunakan perintah berikut
php -r "eval('?>'.file_get_contents('https://getcomposer.org/installer'));"
setelah itu instal compozer dengan perintah berikut
curl -sS https://getcomposer.org/installer | php -- --install-dir=[instal_dir]
silahkan ganti instal dir dengan direktori /usr/local/bin
atau jika gagal gunakan perintah memindah file compozer secara manual ke local bin tetapi untuk perintah di atas untuk  -- --install-dir dihapus.
mv composer.phar /usr/local/bin/composer
Oke sampai sini tahap menginstal compozer selesai ^_^







0 comments:

Post a Comment

Please leave a comment